Connect with us

Hi, what are you looking for?

Komunitas

Aktif Edukasi Masyarakat Toyota Agya Club Lampung Jadi Komunitas dengan Aksi Sosial Terbaik

Toyota Agya Club (TAC) Chapter Lampung mendapat apresiasi atas upayanya menyebarkan visrus positif bagi keselamatan dan kemajuan masyarakat di Lampung.

Jakarta, Autos.id – Kepedulian terhadap sesama yang sering menjadi agenda komunitas selalu menarik perhatian, baik untuk masyarakat maupun komunitas lain. Hal ini bisa menjadi inspirasi bagi banyak orang untuk mengulurkan tangannya bagi yang membutuhkan.

Salah satu komunitas yang aktif menjalankan aktivitas tersebut adalah Toyota Agya Club (TAC) chapter Lampung, yang akhirnya terpilih menjadi juara dalam kompetisi komunitas “Toyota Owner club (TOC) competition 2017 yang di selenggarakan oleh TAM & Auto 2000.

Dalam penilainnya, komunitas ini memberikan nilai positif bagi masyarakat untuk menjaga lingkungan mereka dengan melakukan penanaman kurang lebih 200 pohon sengon di sekitar pantai Ketapang, Lampung.

“Dalam penilainnya, komunitas ini memberikan nilai positif bagi masyarakat untuk menjaga lingkungan mereka dengan melakukan penanaman kurang lebih 200 pohon sengon di sekitar pantai Ketapang, Lampung”

Toyota Agya Club lampung Jadi Komunitas Toyota dengan Aksi Sosial Terbaik

Selain itu, komunitas ini juga aktif menkampanyekan keselamatan berkendara dengan aksi reguler bertema dengan #Beraksi on the road yang mengambil tema sabuk keselamatan yang banyak mendapat apresiasi dari masyarakat.

Menjadi jawara dalam kompetisi ini membuat Toyota Agya Club (TAC) chapter Lampung berhak atas hadiah berupa uang tunai Rp20.000.000.

Menurut internal TAC Lampung, bakti social tidak melulu hanya memberikan materi secara harta tetapi banyak hal yang bisa di sumbangkan dan bermanfaat tanpa batas / habis.

Dan syukur atas apa yang kami lakukan ternyata juga berimbas baik terhadap komunitas kami dengan memenangkan kompetisi dan mendapatkan uang tunai sebesar Rp20.000.000 yang akan bermanfaat untuk agenda – agenda kreatif kami ke depan.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Mobil

Jakarta, Autos.id  –  Dengan semangat continuous improvement, PT Toyota-Astra Motor (TAM) memberikan peningkatan tampilan dan fitur New Rush GR Sport sebagai salah satu kendaraan...

Komunitas

Last updated on 8 Desember, 2023 Bogor, Autos.id – Berlokasi di Richie Garden Sentul teman teman Toyota Yaris Club Indonesia (TYCI), Toyota etios Valco...

Balap

Generasi Baru All New Agya GR Sport Tampil Debut Sebagai Trial Car TGRI Bekasi, Autos.id — Setelah world premiere pada bulan Februari 2023, All...

Mobil

Tampil lebih sporty, New Yaris 2023 cocok bagi yang berjiwa muda dan ingin tampil beda Jakarta, Autos.id  –  Baru-baru ini, Toyota New Yaris model...

error: Content is protected !!
Exit mobile version