MINI merupakan mobil compact canggih dengan desain sport yang unik.
Jakarta, Autos.id – Mini Indonesia merupakan merek di bawah naungan BMW Group Indonesia yang memiliki model yang beragam, cocok untuk mereka yang mencari mobil performa tinggi yang stylish tanpa masalah budget. Berikut kami sampaikan daftar harga Mini terbaru per Juni 2021 dalam skema off the road.
Sewaktu-waktu harga dapat berubah.

MINI John Cooper Works
MINI John Cooper Works
- 3 Door: Rp 1,05 miliar
- Convertible: Rp 1,11 miliar
- Clubman: Rp 1,28 miliar

MINI Cooper
MINI Cooper
- 3 Door: Rp 765 juta
- 5 Door: Rp 795 juta

MINI Countryman
MINI Countryman
- Cooper: Rp 735 juta
- Cooper S: Rp 949 juta

MINI Clubman
MINI Clubman
- Cooper: Rp 699 juta
- Cooper S: Rp 899 juta
- John Cooper Works: Rp 1,35 miliar
(M.FauzanDzulkhaizar/ibd/berbagai sumber)
Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi autos.id.
In this article:MINI Countryman, MINI Cooper, Mini John Coopers Works, Harga MINI 2021, MINI, MINI Clubman, Daftar Harga Mobil Baru

Click to comment